Astawan News

Backup Online Database MySQL

Backup dilakukan secara online dengan memanfaatkan aplikasi Google Drive for PC yang dapat melakukan sinkronisasi antara lokal dan online secara otomatis.

Proses backup database lokal dilakukan dengan memanfaatkan aplikasi MySQL Backup FTP yang dapat melakukan backup secara periodik dan customize.

 Hal yang perlu dipersiapkan selain database server:

  1. Google Account
  2. MySQL Backup FTP, https://mysqlbackupftp.com
  3. Google Drive for PC, https://www.google.com/drive/download/   
Langkah kerja:
  • Buat Google Account
  • Download dan install aplikasi Google Drive For PC. Koneksikan aplikasi dengan aku Google yang telah dibuat sebelumnya. Perhatikan dan ingatlah posisi folder/direktori yang digunakan untuk sikronisasi.
  • Download dan install aplikasi MySQL Backup FTP. Koneksikan aplikasi dengan database MySQL.Buatlah project backup baru, tujuan backup (destination) diarahkan ke direktori Google Drive. Simpan lalu tekan tombol Run Now.
Backup akan dilakukan secara periodik sesuai dengan setting yang dilakukan. Jangan khawatir harddisk akan penuh, karena aplikasi mampu menghapus backup yang lama secara otomatis, tergantung pada setting yang kita buat.

Note:
MySQL Backup FTP dapat langsung membackup secara online, namun mungkin untuk yang versi berbayar.

Astawan News

About Astawan News -

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :