Astawan News

Membuat Bootable USB dengan Rufus

Teknologi USB bootable pada masa ini sudah tidak asing lagi. Berbeda dengan periode sebelum tahun 2010, saat itu masih sulit menemukan komputer yang mampu booting dari perangkat USB Drive, sehingga saat itu hanya media CD yang digunakan sebagai perangkat bootable.

Untuk membuat USB bootable secara manual mungkin sangat sulit dilakukan, namun dengan bantuan aplikasi, semuanya akan terasa mudah. Salah satu aplikasi yang dapat membuat USB menjadi bootable adalah Rufus. Aplikasi ini sangat sederhana dan sangat mudah digunakan. Untuk mendapatkan Rufus silahkan download disini.

Hal yang perlu dipersiapkan adalah:
1. Aplikasi Rufus
2. File ISO Sistem Operasi
Setelah kedua hal tersebut diatas disiapkan, lakukan pembuatan bootable USB dengan melihat ilustrasi gambar berikut.


Astawan News

About Astawan News -

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :