Astawan News

Menambahkan Fungsi Terbilang di Excel


Anda pernah membuat kwitansi? jika pernah, tentunya anda akan familiar dengan menuliskan nilai kwitansi dengan kata-kata.
Contoh: Rp. 150.000 menjadi Seratus Lima Puluh Ribu Rupiah

Nah bagaimana cara membuat hal tersebut di Microsoft Excel?
Microsoft Excel tidak menyediakan fungsi tersebut, namun kita dapat menambahkan fungsi tersebut. Kita dapat membuat fungsi sendiri dengan mamanfaatkan Macro. Namun kita harus mengerti pemrograman Macro.
Cara yang mudah adalah memanfaatkan fungsi yang telah ada banyak di internet, fungsi tersebut disimpan dalam file berekstensi *.xla. File tersebut biasanya berisi fungsi Terbilang yang nanti dapat kita panggil kapan saja. Untuk memudahkan anda, silahkan download Terbilang.xla melalui link berikut.
https://drive.google.com/file/d/0B-4mRsZ5qGliUUxEVmV1NDlLeWs/view?usp=sharing

Untuk memasukkan fungsi terbilang ke Microsoft Excel, ikuti tutorial berikut.

Astawan News

About Astawan News -

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :